Penggunaan Booklets "RAKA" (Rawat Kaki) dalam Meningkatkan Perilaku Perawatan Kaki pada Penderita Diabetes Mellitus

Aan Dwi Sentana, Zulkifli Zulkifli, Eka Rudi Purwana, Muhammad Hasbi, Sitti Rusdianah Jafar

Abstract


Upaya untuk pencegahan kaki diabetik yaitu dengan melakukan perawatan kaki yang dapat dilakukan secara regular. Perawatan kaki secara regular di nilai mudah dan bisa dilakukan secara mandiri oleh pasien. Namun, perawatan kaki banyak tidak dijalankan sesuai harapan.  Tujuannya adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan Booklet RAKA dalam meningkatkan perilaku perawatan kaki pada penderita Diabetes Mellitus di Puskesmas Kota Mataram. Desainnya menggunakan  quasi eksperiment dengan rancangan pretest posttest group design with control group. Kelompok dibagi dua dengan cara diundi kelompok intervensi  30 responden yang diberikan intervensi berupa perawatan kaki, senam kaki selama lima minggu sedangkan kelompok kontrol sebanyak 30 responden mendapatkan intervensi   dari petugas puskesmas. Samplingnya menggunakan purposive sampling. Data yang dikumpulkan data perilaku perawatan kaki menggunakan kuesioner NAFF. Analisa statistik menggunakan uji analisis paried t-Test. Hasil didapatkan terdapat pengaruh yang signifikan penggunaan Booklet Raka dalam mencegah neuropati diabetik pada kelompok perlakuan dengan menjalankan Perilaku Perawatan Kaki paried t-Test = 0,000 sedangkan kelompok kontrol p = 0,091,independent t test p=0,000. Maka disimpulkan penggunaan Booklet Raka berpengaruh dan efektif dalam meningkatkan perilaku perawatan kaki penderita Diabetes Mellitus.

Keywords


Booklet Raka; Perawatan kaki Diabetes

Full Text:

PDF

References


Abdulghani, H. M., AlRajeh, A. S., AlSalman, B. H., AlTurki, L. S., AlNajashi, N. S., Irshad, M., Alharbi, K. H., AlBalawi, Y. E., Alsuliman, Y. A., & Ahmad, T. (2018). Prevalence of diabetic comorbidities and knowledge and practices of foot care among diabetic patients: A cross-sectional study. Diabetes, Metabolic Syndrome and Obesity: Targets and Therapy, 11, 417–425. https://doi.org/10.2147/DMSO.S171526

Adhiarta. (2011). Penatalaksanaan kaki diabetik, Artikel dalam Forum Diabetes Nasioanal V. Pusat Informasi Ilmiah Departemen Ilmu Penyakit dalam FK Unpad. Bandung.

American Diabetes Association. (2017). Standards of Medical in Diabetes. Diabetes Care, 40(January), s33–s43. https://doi.org/10.2337/dc14-S014

Christia, S., Yuwono, A., & Fakhrurrazy. (2015). Kejadian Neuropati Dan Vaskulopati Pada Pasien Ulkus Diabetik Di Poliklinik Kaki Diabetik. Berkala Kedokteran, 11(No.1), 25–32.

D’Souza, M. S., Ruppert, S. D., Parahoo, K., Karkada, S. N., Amirtharaj, A., Jacob, D., Balachandran, S., & Al Salmi, N. M. D. (2016). Foot care behaviors among adults with type 2 diabetes. Primary Care Diabetes, 10(6), 442–451. https://doi.org/10.1016/j.pcd.2016.04.002

DinKes Kota, & Mataram. (2015). Pofil Kesehatan Kota Mataram Tahun 2015.

DinKes NTB. (2017). Profil Kesehatan Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2017.

Gemilang, R. (2016). Pengembangan Booklet Sebagai Media Layanan Informasi Untuk Pemahaman Gaya Hidup Hedonisme Siswa Kelas Xi Di Sman 3 Sidoarjo. Jurnal BK Unesa, 6, 3–9.

Kit, V., Leung, T., Sik, S., Suen, H., Sahota, D. S., Lau, T. K., & Leung, T. Y. (2012). External cephalic version does not increase the risk of intra-uterine death : a 17-year experience and literature review. 25(9), 1774–1778. https://doi.org/10.3109/14767058.2012.663828

Kurniawan Titis, Wipa Sae-Sia, K. M. and. (2013). Effect of a Self-Management Support Program on Diabetic Foot Care Behaviors. International Journal of Research in Nursing, 4(1), 14–21. https://doi.org/10.3844/ijrnsp.2013.14.21

Lincoln, N. B., Jeffcoate, W. J., Ince, P., Smith, M., & Radford, K. A. (2007). Validation of a new measure of protective footcare behaviour: The Nottingham Assessment of Functional Footcare (NAFF). Practical Diabetes International, 24(4), 207–211. https://doi.org/10.1002/pdi.1099

Murdiyanti, D., Putri, P., & Minarsih, D. W. (2017). Metode Booklet Diabetes Melitus ( DM ) Meningkatkan Kepatuhan Penyandang DM Dalam Regimen Teraupetik. INA-Rxiv., 001(Dm). https://doi.org/10.31227/osf.io/hzf9q

Sae-Sia, W., Maneewat, K., & Kurniawan, T. (2013). Effect of a self-management support program on diabetic foot care behaviors. International Journal of Research in Nursing, 4(1).

Sanaky. H.A.H. (2013). Media Pembelajaran Interaktif-Inovatif. Kaukaba.

Srikartika, V. M., Akbar, M. R., & Lingga, H. N. (2019). Evaluasi Intervensi Media Booklet Terhadap Tingkat Pengetahuan dan Kepatuhan Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 di Puskesmas Banjarbaru Selatan. Jurnal Publikasi Kesehatan Masyarakat Indonesia, 6(1), 27–35.

Tabatabaei-Malazy, O., Mohajeri-Tehrani, M., Madani, S., Heshmat, R., & Larijani, B. (2011). The prevalence of diabetic peripheral neuropathy and related factors. Iran J Public Health, 40(3), 55–62.

Wanodya Puspitaningrum, Farid Agushybana, Atik Mawarni, D. N. (2017). PENGARUH MEDIA BOOKLET TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA PUTRI TERKAIT KEBERSIHAN DALAM MENSTRUASI DI PONDOK PESANTREN AL-ISHLAH DEMAK TRIWULAN II TAHUN 2017. JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT (e-Journal), 5(4), 274–281. http://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jkm

Windani, C., Sari, M., & Haroen, Hartiah, N. (2016). PenWindani, C., Sari, M., & Haroen, Hartiah, N. (2016). Pengaruh Program Edukasi Perawatan Kaki Berbasis Keluarga terhadap Perilaku Perawatan Kaki pada Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 Effectiveness of Family Based Foot Care Education Program towards Foot C. JKP, 4(3).




DOI: https://doi.org/10.32807/bnj.v4i2.1127

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Bima Nursing Journal