Pengaruh Metode Ceramah Dan Simulasi Start Triage Terhadap Pengetahuan Relawan Non-Medis
DOI:
https://doi.org/10.32807/bnj.v3i2.840Keywords:
start triage, ceramah dan simulasi, pengetahuanAbstract
Latar Belakang : Triage sebagai pintu gerbang perawatan pasien memegang peranan penting dalam pengaturan darurat melalui pengelompokan dan memprioritaskan pasien. bencana dapat mengakibatkan berbagai dampak yang serius. Untuk mengurangi dampak yang terjadi triage sangat penting dilakukan terutama untuk mengurangi dampak korban jiwa. Untuk bisa melakukan trige seseorang harus memiliki pengetahuan yang dapat diberikan melalui berbagai cara salah satunya adalah metode ceramah dan simulasi.
Tujuan :Mengetahui pengaruh metode ceramah dan simulasi terhadap pengetahuan relawan non medis tentang START Triage
Metode : Desain penelitian yang digunakan adalah pra experimental one group pretest–posttest. Populasi pada penelitian ini adalah semua relawan non medis di Desa Langko.Sampel dalam penelitian ini 50. Pengambilan sampelmenggunakantotal samplingdengan menggunakan kuisioner dan ceklist, tekhnik analisis data menggunakan analisis Uji Wilcoxon Signed Rank Test.
Hasil :Hasil penelitian didapatkan, metode ceramah dan simulasitentang START Triage data pengetahuan sebelum 84% kurang sesudah 52% cukup dan data nilai (pengetahuan : Ï = 0,000, danReferences
Emiwati. (2012). metode ceramah. Penerapan Metode Ceramah Dalam Memahami Pelajaran Ketenagakerjaan.
Kushayati, N. (2014). Analisis Metode Triage Prehospital pada Insiden Korban Masal (Mass Casualty Incident). Jurnal Ilmiah WUNY, 16(4), 1–9. https://doi.org/10.21831/jwuny.v16i4.3515
Lubis, Z. S., Lubis, N. L., & Syahrial, E. (2019). Pengaruh penyuluhan dengan metode ceramah dan diskusi terhadap peningkatan pengetahuan dan sikap anak tentang PHBS. 3(2252), 58–66.
Lontoh, Christie dkk. 2013. “Pengaruh Pelatihan Teori Bantuan Hidup Dasar Terhadap Pengetahuan Resusitasi Jantung Dan Paru Siswa – Siswi SMA Negeri Toili†Manado :ejournal keperawatan (e-Kp) Vol. 1 No. 1. Tersedia dalam https://ejournal.unsrat.ac.id. Diakses pada april 2019.
Mulyadi. 2016. “ Pengaruh Penyuluhan dan Simulasi Bantuan Hidup Dasar (BHD) Terhadap Tingkat Pengetahuan Siswa SMAN 9 Kota
Manadoâ€.. Tersedia dalam :http://ejournal.stik-immanuel.ac.id. Diakses pada oktober 2018.
Notoatmodjo S. 2010. Ilmu Perilaku Kesehatan. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Notoatmodjo,S. 2018. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.
Nursalam dan Ferry Effendy. (2008). Pendidikan dalam Keperawatan. Jakarta: Salemba Medika.
Nur Hasanah, Umi. 2015. “ Hubungan Tingkat Pengetahuan dengan Keterampilan Perawat dalam Melakukan Tindakan Bantuan Hidup Dasar (BHD) DIi RSUD Kabupaten Karanganyarâ€. Tersedia dalam :http://digilib.stikeskusumahusada.ac.id. Diakses pada oktober 2018.
Nursalam. 2008. Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan. Jakarta: Salemba Medika.
Nursalam. 2016. Metode Penelitian Ilmu Keperawatan Pendekatan Praktis. Jakarta: Salemba Medika.
Ramsi, I. dkk. (2014). Basic life support (13th ed.).
Ristanto, R. (2015). Pengaruh pendidikan kesehatan dengan metode simulasi terhadap pengetahuan dan ketrampilan dokter kecil pada penanganan luka terbuka. 2007.
riwidikdo. (2012). statistik kesehatan. In statistik kesehatan. Nuha Medika.
sugiyono. (2013). metode penelitian kuantitatif dan kualitatif. In metode penelitian kuantitatif dan kualitatif. alfabeta.
sukiarko, edy. (n.d.). pengaruh pelatihan dengan metode belajar berdasarkan masalah terhadap pengetahuan dan keterampilan kader gizi dalam kegiatan posyandu. In pengaruh pelatihan dengan metode belajar berdasarkan masalah terhadap pengetahuan dan keterampilan kader gizi dalam kegiatan posyandu. https://core.ac.uk.
Wahyuni, Daru dan Kiromim Baroroh. 2012. “Penerapan Metode Pembelajaran Simulasi Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Prestasi Belajar Ekonomika Mikro“Yogyakarta : Jurnal Ekonomi dan Pendidikan, Vol. 9 No. 1. Tersedia dalam :https://media.neliti.com. Diakses pada oktober 2018.
Yuliano, A., Kartika, K., & Alfandi, M. (2019). Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Relawan Bencana Dengan Keterampilan Melakukan Triase Metode Start Di Kota Bukittinggi. 2(1), 52–59.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
The author who submits the manuscript does so with the understanding that if accepted for publication, the copyright of the article will be submitted to the Bima Nursing Journal Unit Research and Community of Polytechnic of Mataram as the publisher of the journal.
Copyright includes the exclusive right to reproduce and transmit this article in all forms and media, including reprints, photographs, microfilms, and other similar reproductions, as well as its translations. Reproduction of any part of this journal, its storage in the database and its transmissions by any form or media, such as electronic, electrostatic and mechanical copies, photocopies, recordings, magnetic media, etc. shall be permitted only by written permission of the Bima Nursing Journal Unit Research and Community of Polytechnic of Mataram.
The Bima Nursing Journal Unit Research and Community of Polytechnic of Mataram, Editor In Chief and Team Editor strive to ensure that no data or statements are false or misleading, published or published. in the journal.
Â
Â
Every accepted manuscript should be accompanied by the "Copyright Transfer Agreement" prior to the article publication.
Â