UPAYA MENGGALAKKAN KEBIASAAN MAKAN SAYUR DAN BUAH PADA KELOMPOK IBU BALITA DAN GURU PAUD | Restanty | Jurnal Pengabdian Masyarakat Sasambo

UPAYA MENGGALAKKAN KEBIASAAN MAKAN SAYUR DAN BUAH PADA KELOMPOK IBU BALITA DAN GURU PAUD

Dian Aby Restanty(1*), Yuniasih Purwaningrum(2)
(1) Polttekkes Kemenkes Malang
(2) Polttekes Kemenkes Malang
(*) Corresponding Author
DOI : 10.32807/jpms.v3i1.776

Abstract

Usia dini disebut sebagai usia keemasan merupakan periode awal yang paling penting dan mendasar sepanjang rentang pertumbuhan serta perkembangan kehidupan manusia. Pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini salah satunya dipengaruhi oleh gizi yang dikonsumsi salah satunya sayur dan buah. Konsumsi buah dan sayur penduduk Indonesia dan anak usia sekolah pada khususnya masih rendah. Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan ibu balita tentang manfaat dan pengolahan sayur dan buah agar menarik bagi anak. Selain itu memberikan penguatan kepada Guru PAUD dalam rangka penerapan kurikulum dengan tujuan pengenalan sayur dan buah. Kegiatan ini dilakukan di Pos PAUD Alamanda 66 Banjarsengon Kabupaten Jember bersama 29 ibu balita dan 12 orang guru PAUD. Kegiatan yang dilakukan berupa penyuluhan, pelatihan guru, lomba mewarnai sayur dan buah bagi anak, lomba menciptakan menu variatif berbahan dasar sayur dan buah, serta pembagian bibit sayur dan buah

Keywords


Sayur dan Buah; Ibu balita;PAUD

References


Almatsier, S. (2009). Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Jakarta: PT Gramedia.

Annema., Neeltje., Jane, S.H., Sarah, A., M. Barry, I., & Lin, F. (2011). Fruit and Vegetable Consumption and Risk of Proximal Colon, Distal Colon, and Rectal Cancers in a case-Control Study in Western Australia. Journal of American Dietetic Association,111, 1479-1490.

Astawan, dkk. (2008). Konsumsi Sayur dan Buah di Masyarakat dalam Konteks Pemenuhan Gizi Seimbang. Pusat Penelitian Kependudukan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (PPK-LIPI). Jakarta.

Astuti, (2008). Promosi Kesehatan Teori dan Aplikasi. Jakarta : Rineka Cipta.

Droog, Simone M. Et al. (2013). Enhancing Children’s Vegetable Consumption Using Vegetable-Promoting Picture books, The Impact of Interactive Shared Reading and Character–Product Congruence. Journal Appetite 73 (2014) 73–80. Elsevier.

Ekayanti, I., Briawan, D., dan Destiara, I. (2013). Perbedaan Penggunaan Media Pendidikan Terhadap Perubahan Pengetahuan dan Sikap Ibu dalam Sarapan Anak Sekolah Dasar di Kabupaten Bogor. Jurnal Gizi dan Pangan, 8(2): 109-114.

Farida, Ida. (2010). Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Konsumsi Buah di Kota Bekasi. Skripsi. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.

Farisa, S. (2012). Hubungan Sikap, Pengetahuan, Ketersediaan dan Keterpaparan Media Massa dengan Konsumsi Buah dan Sayur. Skripsi. Jakarta: Universitas Indonesia.

Gusti, S. (2004). Gambaran Konsumsi Sayuran Pada Penghuni Asrama Mahasiswa Universitas Indonesia Depok Tahun 2004. Skripsi Sarjana Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia Jakarta.

Gustiara D, Ivo. (2012). Gambaran Konsumsi Sayuran dan Buah pada Siswa SMA N 1 Pekanbaru. Skripsi. Universitas Sumatera Utara.

Hardiana, Dian. (2006). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pola Konsumsi Buah di Kota Bekasi. Skripsi. Institut Pertanian Bogor.

Hasdianah, Siyoto S, Peristyowati Y. (2014). Gizi, Pemanfaatan Gizi, Diet, dan Obesitas. Tasikmalaya: Nuha Medika.

Kementrian Kesehatan RI. (2018). Riset Kesehatan Dasar. In Riset Kesehatan Dasar RISKESDAS 2018. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kemetrian Kesehatan RI.

Krolner, et al. (2011). Determinants of fruit and vegetable consumption among children and adolescents: a review of the literature. Part II: qualitative studies. International Journal of Behavioral Nutrition and Physical Activity 2011, 8:112.

Murdiati, A., Amaliah. (2013). Panduan Penyiapan Pangan Sehat untuk Semua. Kencana Prenadamedia Group. Jakarta

Notoatmodjo, S. (2012). Pendidikan Kesehatan dan Perilaku Kesehatan Edisi 2012. In Rineka Cipta. https://doi.org/10.1111/j.1365-2648.2010.05450.x

Rosidi, Ali, dkk. (2012). Peran Pendidikan dan Pekerjaan Ibu Dalam Konsumsi Sayur Anak Prasekolah. Jurnal. Gizi Universitas Muhammadiyah Semarang. Diunduh tanggal 24 Februari 2015 https://www.google.co.id/?gws_rd=ssl#q=Peran+Pendidikan+dan+Pekerjaan +Ibu+Dalam+Konsumsi+Sayur+Anak+Prasekolah.+

Rosso, J.M.D dan Arlianti, R. (2010). Investasi untuk Kesehatan dan Gizi Sekolah di Indonesia. Bec-TF.


Article Statistic

Abstract view : 488 times
PDF views : 141 times

Dimensions Metrics

The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Full Text: PDF

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Pengabdian Masyarakat Sasambo

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.