PEMANFAATAN ROLL OVER TEST DAN MEAN ARTERY PRESSURE DALAM DETEKSI DINI RISIKO PREEKLAMPSIA | Esyuananik | Jurnal Pengabdian Masyarakat Sasambo

PEMANFAATAN ROLL OVER TEST DAN MEAN ARTERY PRESSURE DALAM DETEKSI DINI RISIKO PREEKLAMPSIA

Esyuananik Esyuananik(1*), Sri Wayanti(2), Dwi Wahyu Wulan(3), Deasy Irawati(4)
(1) Poltekkes Kemenkes Surabaya
(2) Poltekkes Kemenkes Surabaya
(3) Poltekkes Kemenkes Surabaya
(4) Poltekkes Kemenkes Surabaya
(*) Corresponding Author
DOI : 10.32807/jpms.v2i1.602

Abstract

Preeklampsia merupakan salah satu komplikasi kehamilan  dan menjadi penyebab kematian ibu maupun janin. Preeklampsia di Indonesia merupakan penyebab kematian ibu kedua (12,9%) setelah perdarahan (45,2%) Di Jawa Timur, penyebab dari kematian ibu tahun 2011: perdarahan 35,38%, pre eklamsia/eklampsia 29,23% dan infeksi 3,84%. Di Puskesmas Socah, pada tahun 2016 terdapat 5 orang dengan Preeklampsi berat. Perlu dilakukan pendampingan dan pemeriksaan ante natal care secara teratur dan komprehensif bagi ibu primigravida agar dapat mengetahui sejak dini komplikasi kehamilan dan tindakan konseling pra hamil, hamil dan pasca hamil. Ada beberapa metode deteksi dini untuk mengetahui faktor resiko pre eklamsi pada ibu hamil. Salah satu diantaranya adalah dengan menggunakan pemeriksaan Roll over-test dan Mean arterial Pressure. Pemeriksaan ini sangat mudah dan murah, sehingga bisa dilakukan oleh tenaga kesehatan baik di tingkat dasar maupun di pelayanan tingkat lanjut.  Pelayanan kesehatan ibu hamil TM II di Puskesmas Socah berjalan dengan baik. Dari 54 bumil TM II yang memeriksakan kehamilannya, terdapat 15 orang (27,75) yang terdeteksi berisiko PE. Selaian untuk mendeteksi secara dini PE, kegiatan pengabdian masyarakat juga bertujuan menggerakkan peran serta keluarga dan masyarakat, untuk mendeteksi agar PE dapat segera diketahui secara dini sehingga tidak berlanjut ke kejadian PEB

Keywords


Preeklampsia;Roll Over Test;Mean arterial Pressure

References


Azza A. Roll Over Test Sebagai Prediksi Preeklampsia Pada Ibu Hamil. Prosiding Seminar Nasional Peran dan Tanggung Jawab Tenaga Kesehatan dalam Mendukung Program Kesehatan Nasional. 2018. ISBN 978-602-6988-58-4 235

Bobak, L. Keperawatan Maternitas, Edisi 4. 2005. Jakarta: EGC

Ghojazadeh, M. et al. Prognostic Risk Factors For Early Diagnosing Of Preeclampsia In Nulliparas. Nigerian medical journal : journal of the Nigeria Medical Association. 54(5). 2013. pp. 344–8. doi: 10.4103/0300-1652.122368.

Kaytri, S. Role Of Uterine Artery Doppler And Roll Over Test In Prediction Of Pregnancy Induced Hypertension. International Journal of Reproduction, Contraception, Obstetrics and Gynecology. 5(10). 2016. pp. 3556–3559.

Priya, K. et al. Association Between Hypertension And Quality Of Life In Pregnancy. Hypertension in pregnancy. 1955(March). 2016. pp. 1 –9. doi: 10.3109/10641955.2016.1143485.

Sherwood, L.Fisiologi Manusia Dari Sel ke Sistem. Edisi 8. Edited by B. U. Pendit et al. 2014. Jakarta: EGC

Suprihatin, E. and Norontoko, D. A. Prediction of Preeclampsia by a Combination of Body Mass Index (BMI), Mean Arterial Pressure (MAP), and Roll Over Test (ROT). 2015

Walia, M., D, A. S. and Gupta, G. Comparison Between Roll-Over Test And Placental Localization For Early Prediction Of Preeclampsia. International Journal of Reproduction, Contraception, Obstetrics and Gynecology. 4(December).2015. pp. 1710–1713

Profil Kesehatan Provinsi Jawa Timur. 2011.Profil : Jawa Timur

Profil Kesehatan Dinas Kabupaten Bangkalan. 2016.Profil : Dinkes Kabupaten Bangkalan

JNPK-KR/POGI , 2015. Pemantapan dan Peningkatan Matrikulasi deteksi dini dan penanganan gawat darurat obstetri dan neonatal.


Article Statistic

Abstract view : 1068 times
PDF views : 226 times

Dimensions Metrics

The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Full Text: PDF

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Pengabdian Masyarakat Sasambo

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.